Berita  

Kapolsek Sinjai Timur dan Kanit Binmas Memberikan Pesan Kamtibmas kepada Peserta Didik SD 92 Maroanging

Kapolsek Sinjai Timur dan Kanit Binmas memberikan Pesan Kamtibmas kepada Peserta Didik SD 92 Maroanging

Sinjai -Globalinvestigasinews.com Rabu 04 Maret 2020 Kapolsek Sinjai Timur AKP. SYUKUR, R. S.Pd, didampingi Kanit Binmas Bripka AMRULLAH, berkunjung ke SD 92 Maroanging Kecamatan Sinjai Timur, untuk memberikan himbauan Kamtibmas kepada siswa siswi,

Pada kesempatan itu, Kapolsek Sinjai Timur AKP. SYUKUR, R. S. Pd, menyampaikan beberapa hal sbb :

  1. Murid pd jam pelajaran tidak boleh meninggalkan ruangan kelas untuk bermain ataupun jajan diluar sekolah, krn sekolah dipinggir jalan raya.
  2. Tidak boleh memanjat pagar sekolah atau bolos pd saat jam pelajaran berlangsung.
  3. Pada saat pulang sekolah tidak boleh menunggu penjemput dipinggir jalan untuk menghindari hal2 yg tdk diinginkan ataupun kecelakaan lalu lintas.
  4. Menjaga keselamatan diri dalam berkendaraan pd saat dibonceng.
  5. Pulang sekolah harus langsung pulang jangan main ke sungai dan laut krn musim banjir lebib baik Membantu orangtua dirumah setelah pulang sekolah.

Para Siswa dan Siswi SD 92 Maroanging didampingi langsung oleh Kepala sekolah NurAdryanti S. Pd, SD, dan guru kelas Hj. NurAisyahS. Pd. SD dan dihadiri Oleh siswa siswi sekitar 80 orang dari berbagai kelas.

Kapolsek Sinjai Timur Akp Syukur. R, S.Pd mengatakan bahwa kegiatan tersebut dilakukan oleh Polsek Sinjai Timur dalam rangka menggalakkan Program Polres Sinjai “Police Go To School” dan berharap agar para pelajar memiliki kedisiplinan diri serta sebagai bentuk upaya meminimalisir gangguan kamtibmas yang melibatkan anak sebagai korban ataupun pelaku tindak pidana.

Humas polres sinjai Aipda Syahruddin Ali

Globalinvestigasinews.com
Mengabarkan