Polsek Cimahi Monitoring Pemotongan Hewan Qurban Idul Adha Dalam Masa Pandemi Covid 19

Polsek Cimahi Monitoring Pemotongan Hewan Qurban Idul Adha Dalam Masa Pandemi Covid 19

Ginewstvinvestigasi.com Cimahi – Bhabinkamtibmas Kel.Cimahi, Bripka Nuryanto, pada
hari Sabtu (01-08 2020), Pukul 09.00 – 10.30 Wib.
melaksanakan pendampingan Kapolsek Cimahi/Kompol Saidina M SH. Dalam Monitoring Pemotongan hewan kurban kel. Cimahi. diantaranya, Masjid Al Fatah(Masjid Kel. Cimahi) Di Rw 01. Pemotongan kurban bertempat di halaman masjid, Masjid Al Qolam(Masjid Kecamatan CimTeng) , jln Terusan. Pemotongan kurban dilakukan di tanah kosong samping Masjid.

Dalam kesempatan itu Kapolsek Cimahi, menyampaikan, supaya dalam pelaksanaan Pemotongan Kurban, menaati protokol kesehatan, wajib pakai masker, Jaga jarak, Sediakan tempat cuci tangan utk Petugas Pemotongan kurban, Pengecekan Kesehatan Hewan Kurban, Menghimbau supaya pembagian kurban langsung dari pintu ke pintu penerima, supaya tidak menimbulkan kerumunan masa, untuk mencegah penularan virus Corona, ungkapnya

” Harto “