Berita  

DALAM RANGKA MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN 1445 H, SISWA SMKN 2 MERANGIN KELAS 12 BERFHOTO BERSAMA DAN MEMBUAT VIDEO SINEMATIK

Ginews TV Investigasi.Com.Merangin 24 Peb 2024.Dalam rangka menyambut bulan suci romadhon 1445 H,Siswa Siswi kelas 12 SMKN 2 Merangin berpoto bersama dan membuat Vidio sinematik.

Keterangan yang di dapat dari salah satu guru di SMKN 2 Merangin bapak Winarto,bahwa kegiatan ini bertujuan memberikan semangat bagi anak-anak sekaligus mempromosikan bahwa SMKN 2 Merangin adalah sekolah yang berpretasi dan unggul di segala bidang.

Selain itu Wakil Kepala Sekolah Atrismen.SPd.MPd,menjelaskan bahwa Sekolah SMKN 2 Merangin,adalah sekolah yang berpretasi,unggul dan maju dalam segala bidang,tentunya dalam segi pendidikan.

Awak media menanyakan dari mana sumber dana untuk kegiatan sinematik ini?

Pihak sekolah menjawab bahwa tidak ada biaya sepeserpun untuk kegiatan ini,semua atas inisiatif guru dan siswa.

Dalam arahannya,Waka Sekolah berpesan kepada siswa – siswi terutama kelas 12,bahwa sebentar lagi akan ujian akhir (kelulusan) agar semua bisa mendapatkan nilai tinggi sesuai harapan guru dan wali murid,diharapkan agar supaya semua siswa rajin belajar dan jangan sampai membuat kesalahan – kesalahan yang akibatnya akan merugikan semua pihak terutama diri sendiri.

Hindari Hal-hal yang di larang sekolah dan yang bertentangan dengan hukum.

Selain itu Pak Atrismen.SPd.MPd juga menyampaikan,bagi siswa -siswi yang nantinya akan melanjutkan ke sekolah jenjang yang lebih tinggi,pihak sekolah bersedia akan membantu untuk mendaftarkan ke perguruan tinggi yang di inginkan oleh siswa – siswi!!.tutupnya.

Liputan ; Kahono/Ginews.