Berita  

SosialisasikanTata Cara Pencoblosan Paslon Nomor Urut 03 Tim Sukses Luber (Ludi – Bertha).

PAGARALAM, GINews – Menjelang Pemilu Kada yang akan di laksanakan secara serentak, pada 27 November 2024 mendatang. Untuk mendapat suara yang benar dan maksimal tim pemenangan terus laksanakan giat sosialisasi tata cara pencoblos yang di lakukan oleh Tim pemenangan nomor urut 3 LUBER Ludi-Bertha, yang bertujuan untuk memberikan edukasi kepada pemilih pemula dan simpatisannya, Senin 21 Oktober 2024.

Khususnya kepada yang akan memilih LUBER Ludi-Bertha Paslon Nomor Urut 03, Calon Walikota dan Wakilwalikota Pagaralam. Sebagai contoh dan tata cara pencoblosan yang benar, dan surat suara yang akan didapatkan untuk dicoblos pada Pilkada 2024 yang akan datang.

Pertama Ambil Surat Suara
Kedua Buka Surat Suara
Ketiga Lihat Coblos Nomor Urut 3
LUBER Ludi-Bertha Untuk Pagaraalam SeRAMe ,Sejuk ,Ramah ,Amanah, Merakyat,

Ludi Oliansyah-Hj. Bertha
Calon Walikota dan Wakilwalikota
Memberikan solusi keberpihakan bagi masyarakat

Coblos 3 LUBER Ludi-Bertha SeRAMe M3NANG 3 Ok.
Ujar tim pemenangan LUBER, H. Sauri Effendi SH. Di Posko Pemenangan Unggu LUBER Ludi-Bertha.(KH)