Kab.Bandung.- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Merupakan Anggota Komisi C Hj.Reine Rahayu Fauzi ,Bersama Jajaran Komisi C Di dampingi Ketua Komisi C.H.Tarya Witarsa,SAg.Gelar Rapat Kerja Dinas Pehubungan (Dishub) dan di hadiri langsung
Kepala Dinas Perhubungan H. Iman Irianto, S.Sos., M.Ap, bersama jajaran Dinas perhubangan Lainnya.Pada Rabu (15/10/2025) Di Ruang Rapat Komisi C.
Dalam kesempatan nya tersebut Hj.Renie Rahayu Fauzi ,mengatakan bahwa Hari ini saya melakukan Rapat Kerja Komisi C DPRD Kabupaten Bandung bersama Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung terkait peningkatan infrastruktur Penerangan Jalan Umum (PJU).
Terkait pembahasan Penerangan jalan,tentunya ini memiliki peran penting dalam menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, sekaligus mendukung aktivitas ekonomi dan sosial pada malam hari.Ujarnya.**
Namun sampai hari ini Kami berkomitmen,mendorong bersama pemerintah daerah kabupaten Bandung,melalui Dinas perhubungan untuk terus mendorong pemerataan dan peningkatan kualitas infrastruktur demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Bandung.
Dan kami mengajak pada semua stakeholder yang ada di lingkungan pemerintahan kabupaten Bandung terus mendorong kolaborasi dan tercipatanya pemerataan pembangunan di skala sektor demi kemanfaatan dan pelayanan masyaraktat kabupaten Bandung terus di upayakan,termasuk pelayanan infrastruktur lainnya.Tegasnya.**
Ketua DPRD Fraksi PKB Kabupaten Bandung Hj.Renie Rahayu Fauzi.SH.**












