Sambut Bulan Ramadhan Mendatang, “Bhabinkamtibmas dan Babinsa” Bantu Warga Kace Timur Bersih TPU Air Paoh 

Propinsi Kepulauan Bangka Belitung.

GINEWS.TV.INVESTIGASI.COM.

BANGKA, Sabtu.04-03-2023, Bhabinkamtibmas dan Babinsa , seizin dari kapolsek Mendo Barat  Dan Seizin dari Koramil Mendo Barat , Dalam kegiatan bersama -sama melaksanakan  gotong royong bersama PEMDES Kace Timur , berserta warga Desa kace timur , Dalam  kegiatan ini, Pembersihan Tempat Pemakaman Umum Air Paoh yang mana sudah memasukan bulan Ruwahan dan juga dalam menyambut tiba nya Bulan Puasa yang tinggal menghitung hari lagi.

Dalama kegiatan ini, Amirullah , selaku Kepala Desa  berserta segenap unsur perangkat ,di bantu oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa, Para pengurus Fardhu Kifayah, dan juga para warga yang ada di Desa Kace Timur. 
Amirullah , Mengatakan saat ditemui awak Media di lokasi, beliau mengatakan bahwa kegiatan ini ,sering kita lakukan setiap mau bulan Ruwahan maupun  saat bulan Puasa mau ,datang,  maksud dan tujuan kita tak lain bertujuan agar Pemerintah Desa ,bersama  Aparat kepolisian maupun pihak TNI, ketiga Pilar ini bisa besernegi , sehingga terciptanya kebersamaan dalam kegiatan apapun yang ada di Desa Kace Timur, ungkapnya.

Menurut Irman ,dan Yusman , dengan satu kata yang sama , bahwa dengan kegiatan Gotong Royong ini, tak lain untuk menciptakan agar suasana warga   Desa kace Timur ,dapat menimbulkan suasana kebersamaan  antara POlRI ,TNI,  dan warga.yang selalu menjaga Kesaudaran demi menuju jiwa Bergotong Royong.

Begitu juga kedua pilar, Polri dan TNI , merupakan sahabat warga sehingga .dan sebagai pengayoman Masyarakat , kami tetap selalu hadir dalam kegiatan apa pun yang di selenggarakan oleh pihak Pemdes.dan warga kami tetap siap menjaga kerukunan dan ketertiban umum.tuturnya Bripka .Arman. 

Waktu  pelaksanaan kegiatan ini ,kami mulai dari jam 07:00.wib.,sampai jam.11.30 . Selesai..tutipnya.

Ginews.TV investigasi.com
(Fuad)